9 Ide Padu Padan Celana dan Hijab ala Marsha Natika, Memikat
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Marsha Natika dikenal sebagai salah satu aktris yang saat ini mengenakan hijab dalam kesehariannya. Adik dari Zaskia Adya Mecca ini juga sering membagikan OOTD hijab dan celana lewat media sosial pribadinya.
Padu padan outfit ala Marsha Natika ini sangat pas dikenakan untuk beragam acara, mulai dari hangout sampai traveling. Yuk, simak ulasannya di bawah.
1. Perpaduan hijab, knit top bermotif stripe, baggy pants lilac, chelsea boots, hand bag putih dan bucket hat, cocok dipakai hangout bareng bestie!
2. Pashmina abu tua, outer crop putih, inner manset warna turmeric, celana kulot moss green dan sneakers, juga pas dipakai untuk hangout
3. Tampil modis dengan pashmina warna marun, outer coat, stripe pants dan chelsea boots, memesona!
Baca Juga: 10 Inspirasi OOTD Hijab ke Mal ala Influencer Amelia Elle, Santai!
4. Gaya kasual ala mama muda yang satu ini kece abis untuk ditiru, kenakan pashmina hitam, kemeja motif stripe, kulot pants dan sneakers
5. Memadukan pashmina warna pastel, kemeja terracotta, pattern pants, chelsea boots dan sunglasses, jadi kelihatan kekinian!
6. Pashmina warna pastel juga cocok dipakai dengan tunik berwarna senada, regular pants coklat dan chelsea boots, jadi tak kalah trendi!
7. Saat sedang traveling, memakai pashmina dan inner manset warna plum, pattern outer dan celana jeans, bikin mata terpikat!
Baca Juga: 10 OOTD Stripe ala Influencer Lintang Raina, Cocok buat Kuliah
8. Pada acara semi formal, memakai pashmina dan wide leg pants warna tan, inner bermotif polkadot serta outer cardigan, menawan!
9. Memakai outfit warna cerah berupa loose pants merah, outer kemeja biru langit, pas dipakai dengan hijab navy dan inner motif stripe, standout!
OOTD ala Marsha Natika di atas, sangat cocok menjadi referensi outfit hijab dengan celana, khususnya bagi ibu muda yang ingin tampil stylish. Selamat mencoba!
Baca Juga: 9 OOTD ala Cewek Mamba, Cewek Kue, dan Cewek Bumi, Kamu yang Mana?
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.