TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

5 Sup Terenak Versi TasteAtlas, Ada Rawon!

Makanan khas Jawa Timur sebagai sup terenak

rawon (pinterest.com/topwisata.info)

TasteAtlas, situs panduan kuliner dan wisata ternama di dunia telah merilis sup terenak di dunia. Salah satu yang menarik perhatian adalah dalam ada makanan asli Jawa Timur, Rawon, yang masuk dalam daftar sup terbaik di dunia. Sup enak dari negara mana saja versi TasteAtlas? Yuk simak daftarnya di bawah ini!

1. Tonkotsu Ramen

Ilustrasi ramen (unsplash.com/Max Oh)

Siapapun pasti setuju makanan khas Jepang ini masuk daftar sup terbaik di dunia. Kelezatan Tonkotsu Ramen memang sudah tak dapat dipungkiri lagi. Perpaduan kuah kaldu dengan mi yang kenyal, sangat disukai masyarakat di seluruh dunia.Tonkotsu Ramen berhasil mendapatkan 4,7 poin dari TasteAtlas.

Baca Juga: 10 Makanan Indonesia dengan Rating Terburuk versi TasteAtlas

2. Zurek

Zurek(instagram.com/bakergirlofficial)

Zurek, makanan asal Polandia ini merupakan sup yang disantap bersama dengan roti gandum, sosis daging serta telur rebus. Makanan ini berhasil mengumpulkam 4,7 poin dari Taste Atlas.

3. Mercimek Corbasi

ilustrasi Iskembe corbasi (youtube.com/Yemek.com)

Di daftar selanjutnya ada Mercimek Cobarsi, yaitu sejenis sup lentil yang berasal dari negara Turki. Makanan ini sangat populer dan menjadi santapan wajib saat musim dingin dan bulan Ramadan. Taste Atlas memberikan 4,7 poin untuk sup yang satu ini.

4. Rawon

rawon (pinterest.com/topwisata.info)

Makanan Indonesia yang berhasil masuk daftar sup terbaik di dunia adalah rawon. Sup daging dengan kuah berwarna hitam ini memiliki cita rasa yang khas dikarenakan penggunaan kluwak dalam proses memasaknya.

Rawon yang merupakan makanan khas Jawa Timur ini berhasil mendapatkan poin 4,7 dari Taste Atlas.

Baca Juga: 10 Olahan Daging Terpopuler Dunia Versi TasteAtlas, Ada Sate

Writer

Anglika Gayatri

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya