TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Tips Membawa Bakpia Jadi Oleh-oleh Keluar Kota, Tetap Enak Disantap

Cara packing juga penting untuk diperhatikan

ilustrasi bakpia (freepik.com/freepik)

Berwisata ke Jogja, rasanya belum pas jika tidak membeli oleh-oleh bakpia. Sebagai kuliner khas Jogja, makanan ringan ini paling diminati karena rasanya lezat dan tahan lama. 

Tapi bukan berarti bakpia bisa seratus persen terhindar dari kerusakan selama perjalanan, lho. Kalau sembarangan membeli dan membawanya, makanan ini juga rentan basi. Ini caranya: 

1. Beli produk di toko terpercaya. Tujuannya untuk memastikan bahan yang dipakai berkualitas karena akan berpengaruh terhadap ketahanannya

Ilustrasi tempat pembuatan bakpia (pixabay.com/Sherra Triarosdiana)

2. Beli bakpia yang masih segar agar ketahanannya lebih lama. Hindari tanda-tanda kerusakan yang berpotensi membuatnya cepat basi

ilustrasi macam-macam bakpia (vecteezy.com/Onyengradar .)

Baca Juga: Produk Bakpia Makin Berkembang, Tetap Favorit Oleh-oleh dari Jogja  

3. Pilih varian bakpia dengan isian tahan lama. Beberapa isian bakpia ada yang sensitif terhadap suhu

ilustrasi bakpia (pexels.com/Cats Coming)

4. Kemas bakpia serapi mungkin. Cara ini dilakukan untuk membuat kotak bakpia tidak basah , sehingga membuat rasanya rasanya berubah

ilustrasi bakpia dalam kotak (vecteezy.com/Mezti Vee)

5. Beli bakpia sesaat sebelum kamu pulang. Ini akan mempersingkat waktu penyimpanan bakpia dan menjaganya agar tetap segar

Ilustrasi wilayah Yogyakarta (pexels.com/AL FARIZ)

6. Penyimpanan bakpia sebaiknya tidak dicampur dengan makanan lain yang beraroma kuat, supaya tidak terjadi penyerapan bau yang mengubah rasanya

ilustrasi macam-macam kue dalam kotak (pexels.com/Pelageia Zelenina)

Verified Writer

Intan Pratiwi Buchr

Sempat ingin jadi astronaut, tapi sekarang jadi pegawai di bumi.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya