Liburan saat ini masuk sebagai kebutuhan yang cukup penting untuk sekedar healing dari penatnya kehidupan sehari-hari yang monoton atau kehidupan yang melelahkan.
Liburan memang menjadi sarana investasi bagi kita, menjelajah tempat baru akan menambah pengalaman, pengetahuan baru, bahkan memperluas wawasan. Jadi tidak ada salahnya untuk meluangkan waktu dan uang untuk berlibur. Bagi kamu yang tidak mau pengeluaran melebihi bujet, berikut beberapa tips sebelum melakukan travelling ala Frugal Living.