Yogyakarta, IDN Times - Manajemen PSIM Yogyakarta memastikan Erwan Hendarwanto menjadi bagian Laskar Mataram yang akan merumput di Liga 1 mulai musim depan.
Erwan merupakan caretaker yang suskes mengantarkan PSIM juara Liga 2 2024/2025 dan naik kasta ke Liga 1.