Jadwal Pemadaman Listrik PLN di Jogja Hari Ini, 17 November 2022

Meliputi wilayah Kulon Progo, Sedayu, hingga Kalasan, Sleman

Yogyakarta, IDN Times - PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Yogyakarta kembali melakukan pemeliharaan jaringan listrik di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Hal ini demi kualitas layanan dan kelancaran pasokan listrik di wilayah DIY.

Nah, berikut ini jadwal pemadaman listrik sementara di beberapa wilayah pada hari ini, Kamis (17/11/2022).

1. Wilayah Wates, Kulon Progo

Jadwal Pemadaman Listrik PLN di Jogja Hari Ini, 17 November 2022Ilustrasi listrik (IDN Times/Arief Rahmat)

Unit Layanan Pelanggan: Wates

Waktu: 10.00--13.00 WIB

Keperluan: Pemeliharaan jaringan

Lokasi pemeliharaan : Tugu Pensil, Sukoreno Sentolo, Kalimenur, Sidowayah, Gembongan dan sekitarnya.

 

Waktu: 13.30--16.30 WIB

Keperluan: Pemeliharaan jaringan

Lokasi pemeliharaan: Josutan Karangsari dan sekitarnya.

Baca Juga: Sultan HB X: Salahgunakan Tanah Kas Desa, Tindak!

2. Wilayah Sleman

Jadwal Pemadaman Listrik PLN di Jogja Hari Ini, 17 November 2022Ilustrasi pemeliharaan jaringan listrik (Dok. PLN ULP Tg Balai Karimun)

Unit Layanan Pelanggan: Sleman

Waktu: 10.00--13.00 WIB

Keperluan: Pemeliharaan jaringan

Lokasi pemeliharaan : Dn. Dukuh, Dn. Karanglo, Dn. Banjarharjo, Dn. Jlapan, Dn. Jlopo, Dn. Ngentak, Dn. Plotengan, Dn. Badalan, Dn. Glagah Ombo, Dn. Jetis, Dn. Pringapus, Dn. Kragan, Dn. Jlegongan, Dn. Sanggrahan, Dn. Wonokerso, dan sekitarnya.

Dn. Soko wetan, Dn. Soko Kulon, Dn. Bening, Dn. Gondanglegi, Dn. Gimberan, Dn. Gamblok, Dn. Trumpon, Dn. Kuwukan, Dn. Blumbang, Dn. Kantongan, Dn. Balerante, Dn. Sempu, Dn. Tlatar, Dn. Plosokuning, Dn. Rejodadi, Dn. Ledok lempong, dan sekitarnya.

 

Unit Layanan Pelanggan: Kalasan

Waktu: 10.00--13.00 WIB

Keperluan: Pemasangan konstruksi

Lokasi pemeliharaan : Dn. Banglen, Dn. Jetis, Dn. Jangkang, Dn. Medelan, Dn. Dalem, Dn. Jimat,Dn. Ngemplak Asem dan sekitarnya.

3. Wilayah Bantul

Jadwal Pemadaman Listrik PLN di Jogja Hari Ini, 17 November 2022Pemeliharaan jaringan listrik (Dok. PLN)

Unit Layanan Pelanggan: Bantul

Waktu: 10.00--13.00 WIB

Keperluan: Pemeliharaan jaringan

Lokasi pemeliharaan : Kweni, Pr Sawit Asri, Pasar Niten Baru, Pr Sewon Regency, Swn Asri, Jaranan, Gesikan, Niten, Jl Bantul Panggungharjo Sewon Bantul, dan sekitarnya.

 

Unit Layanan Pelanggan: Sedayu

Waktu: 10.00--13.00 WIB

Keperluan: Pemeliharaan jaringan (PBPD)

Lokasi pemeliharaan : Sonosewu, Nitipuran Sonopakis, PGRI, dan sekitarnya.

 

Humas PLN UP3 Yogyakarta menyampaikan permohonan maaf kepada pelanggan pemadaman listrik sementara yang menimbulkan ketidaknyamanan. Pihak PLN berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik agar masyarakat bisa kembali menikmati pelayanan listrik dengan segera.

Untuk melaporkan gangguan listrik atau layanan PLN di wilayah DIY, kamu bisa menghubungi 0274-123 atau melalui media sosial Twitter (@PLN_123), Instagram (@pln123_Official), dan Facebook (PLN123).

Baca Juga: Pemkot Yogyakarta Butuh 14 Guru Tenaga Pendamping Bagi Siswa Difabel  

Topik:

  • Paulus Risang
  • Septi Riyani

Berita Terkini Lainnya