Makeup dan skin care sekarang ini menjadi salah satu kebutuhan pokok buat banyak orang, terutama perempuan. Jadi gak heran kalau toko makeup di Yogyakarta semakin berkembang dengan banyak peminat.
Tak hanya dinilai lengkap dari segi jenis dan merek, 7 toko kosmetik di Yogyakarta ini juga murah meriah, makanya jadi andalan mahasiswa sampai kelas menengah atas. Penasaran 'kan ada toko apa saja dan di mana lokasinya? Yuk, simak ulasannya di bawah ini!