Seorang ekstrover punya kelebihan dalam hal bersosialisasi. Gak heran bila mereka dijuluki social butterfly karena mampu membaur dengan semua kalangan. Karakter mereka memang adaptif dan tidak takut menghadapi apapun, termasuk beragam karakter orang lain yang mereka jumpai.
Jika dilihat dari rasi bintangnya, berikut ini beberapa zodiak yang jago dalam menghadapi beragam karakter orang yang ditemuinya. Siapa sajakah mereka?