Menggunakan media sosial harus diimbangi dengan sikap bijak. Tidak semua hal bisa dibagikan ke media sosial, salah satunya tentang perasaan pribadi. Gak salah sekali-sekali membagikan cerita, tapi ingatlah bahwa ceritamu akan dibaca oleh banyak orang dan harus dapat dipertanggungjawabkan.
Sering mengumbar kesedihan lewat status media sosial memang akan menuai perhatian, tapi apa kamu yakin itu yang benar-benar kamu butuhkan? Setiap ingin share isi hatimu, ingatlah 5 konsekuensi ini akan menanti.