Disney+ Hotstar, kerap menghadirkan tayangan berupa series original, yang hanya tayang secara eksklusif, bagi mereka yang berlangganan secara premium. Meski tayangan series oroginal Indonesia belum sebanyak layanan streaming lainnya, Disney+ Hotstar konsisten menghadirkan tontonan yang berbeda.
Terbaru, terdapat series berjudul Pernikahan Dini yang dibintangi oleh Megan Domani, hingga melanjutkan series Wedding Agreement, yang sebelumnya sukses di tahun 2022.
Berikut terdapat 10 series original dari Disney+ Hotstar, yang bisa kalian jadikan rekomendasi tontonan bersama keluarga atau orang tercinta.