Lingkungan kerja tentu bisa beragam jenisnya, ada yang toxic dan menjengkelkan, ada pula yang rasanya menyenangkan dan penuh komedi.
Seperti halnya sederet film di Netflix berikut ini, meski memiliki beragam genre dan jalan cerita yang berbeda, namun di dalamnya terdapat makna kehidupan yang tersirat dari kompleksitas kisah, lengkap dengan momen lucu yang dihadirkan dalam berbagai jenis lingkungan kerja. Dijamin menghibur!