9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!

Simpel tapi cantik

Bila biasanya menghias kamar tidur dengan berbagai boneka yang menggemaskan, kini kamu bisa mencoba hal lain. Salah satunya dengan menggunakan decorative pillow atau bantal dekoratif.

Umumnya bantal ini tidak memiliki fungsi lain selain hanya untuk memperindah dekorasi saja. Namun, kamu juga bisa memanfaatkannya di saat banyak orang dan butuh menggunakan bantal.

Modelnya yang bervariasi dan berbagai ukuran, bisa banget disesuaikan dengan keinginan dan tentunya juga diselaraskan tema kamarmu. Seperti deretan ide berikut ini yang bisa kamu jadikan inspirasi, yuk intip sampai akhir!

1. Bernuansa putih, kamu bisa menambahkan warna dengan memilih decorative pillow bernuansa mustard yang dipadu warna hitam, kece

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/@isaacmartin)

2. Tema farmhouse memang identik dengan nuansa natural. Pilih motif dan warna yang senada agar tetap selaras, ya

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/juliaevansdesign)

3. Warna pastel memang jadi pilihan tepat buatmu yang kalem, nih!

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/deconovo)

4. Warna oranye pada bantal ini mampu membuat kamarmu yang dipenuhi tanaman jadi makin ceria, loh

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/spacejoy)

5. Kamu bisa menyempilkan satu bantal dekorative bermotif tanaman di antara bantal bernuansa abu, hasilnya eye catching!

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/@huntleytography)

Baca Juga: 5 Tips Mencegah Kamar Tidur Menjadi Panas, Bikin Gak Nyaman!

6. Senada dengan motif pada bed cover, decorative pillow ini makin membuat kamarmu tampak elegan

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/sidekix)

7. Cocok buat si feminin dengan bantal dekoratif benuansa pink pastel yang anggun begini

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/@mitchel3uo)

8. Bantal dengan permukaan bulu-bulu akan terasa sangat nyaman. Gak hanya untuk dekorasi, bisa juga dipeluk saat tidur, nih

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/spacejoy)

9. Menggabungkan dekorative pillow dengan berbagai motif tentunya boleh, namun tetap utamakan warna yang senada, ya

9 Inspirasi Decorative Pillow untuk Hiasan Kamar Tidur, Estetik!inspirasi kamar tidur (unsplash.com/@huntleytography)

Decorative pillow ini membuat kamarmu tampak lebih mature dan nyaman. Apalagi kalau kamu menyukai sensasi dipeluk, bisa banget, nih, menggunakan bantal begini!

Baca Juga: 5 Penyebab Kamar Tidur Jadi Banyak Nyamuk, Benahi Yuk!

sunny haze Photo Community Writer sunny haze

trying

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Paulus Risang

Berita Terkini Lainnya