Bisnis petshop semakin populer seiring meningkatnya minat masyarakat untuk memelihara hewan, khususnya kucing. Hewan lucu ini menjadi salah satu binatang peliharaan favorit, terutama di kota besar.
Peningkatan jumlah jumlah orang yang memelihara kucing, akan meningkatkan kebutuhan layanan dan makanan untuk merawat hewan semakin besar. Membuka petshop kucing bisa menjadi peluang bisnis yang menjanjikan dengan berbagai keuntungan.