Kelihatannya hidup orang kaya cuma senang-senang saja, tapi sebenarnya mereka punya 'pembagian yang disiplin soal waktu dan duit.
Kunci jadi kaya dalam jangka panjang itu simpel, tahu cara memainkan dua aset ini dengan cerdas. Cek lima cara orang kaya mengaturnya di bawah ini.
