TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Rekomendasi Film Dibintangi Brad Pitt dari Drama hingga Horor

Bintang berusia 60 tahun ini selalu total dalam tiap aktingnya

Ad Astra (dok. 20th Century Fox/Ad Astra)

Sukses menjadi salah satu aktor sekaligus produser Hollywood, Brad Pitt memiliki kualitas akting kualitas tinggi saat memerankan setiap karakter. Berbagai variasi genre film pernah diperankan aktor yang baru saja merayakan ulang tahunnya ke-60 di akhior tahun 2023

Kebanyakan mantan suami Angelina Jolie ini membintangi film genre drama hingga thriller dengan beberapa kali melakoni film horor. Salah satunya adalah Interview with the Vampire, kamu harus nonton! 

1. Kalifornia (1993) merupakan film yang ia perankan dengan balutan genre kriminal

Kalifornia (dok. Propaganda Films/Kalifornia)

2. Sukses jadi ikon vampir tahun 90-an, Interview with the Vampire (1994), Brad adu akting dengan Tom Cruise

Interview with the Vampire (dok. Warner Bros. Pictures/Interview with the Vampire)

Baca Juga: 7 Film Perang yang Dibintangi oleh Brad Pitt, Wajib Ditonton!

3. Digarap David Fincher, Se7en (1995) hadirkan horor detektif dengan twist yang bikin otak muter

Se7en (dok. New Line Cinema/Se7en)

4. Pencinta film horor fiksi ilmiah wajib nonton 12 Monkeys (1995), kisahkan kehidupan yang diserang virus mematikan

12 Monkeys (dok. Universal Pictures/12 Monkeys)

5. Ketika dua gangster membalaskan dendam untuk seseorang yang mereka sayangi berujung masuk pengadilan yang intens dalam Sleepers (1996)

Sleepers (dok. Baltimore Pictures/Sleepers)

6. Bertema horor fantasi yang mengusung cerita reinkarnasi, Being John Malkovich (1999) mind-bending!

Being John Malkovich (dok. Gramercy Pictures/Being John Malkovich)

7. Mengemas horor dengan genre-bending serta tema zombie, World War Z (2013) dicap segar dan epik aksinya

World War Z (dok. Paramount/World War Z)

Verified Writer

Perceval

I love horror movies so much. Check me out on instagram or letterboxd ; @danversbf

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya