8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon Progo

Suguhkan view alam yang memanjakan mata

Kulon Progo merupakan bagian Yogyakarta yang kerap dikunjungi oleh wisatawan yang ingin menikmati alamnya untuk healing. Banyak tempat yang bisa kamu kunjungi, salah satunya Tinitah Alam. Tinitah Alam adalah tempat makan yang menyuguhkan pemandangan alam yang indah dan bikin betah berlama-lama.

Daripada penasaran, kamu bisa menyimak beberapa informasi dan potret Tinitah Alam di bawah ini. Yuk, scroll sampai bawah, ya!

1. Tinitah Alam berada di Jetis, Pendoworejo, Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoTinitah Alam(instagram.com/tinitah.alam)

2. Kafe ini berkonsep outdoor dan semi outdoor didukung oleh udara sejuk dan tempat yang ramah anak

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoTinitah Alam(instagram.com/tinitah.alam)

3. Menawarkan keindahan alam dengan view hamparan sawah dan bukit Menoreh yang luas dan asri

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoTinitah Alam(instagram.com/tinitah.alam)

4. Tinitah Alam sangat cocok yang menyukai ketenangan dan kedamaian cocok untuk melepas penat

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoTinitah Alam(instagram.com/tinitah.alam)

Baca Juga: 10 Tempat Wisata Dekat Bandara YIA Kulon Progo yang Hits

5. Pengunjung bisa datang setiap hari, hari Senin-Jumat buka pukul 11.00-20.30 WIB dan Sabtu-Minggu pukul 09.00-20.30 WIB

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoTinitah Alam(instagram.com/tinitah.alam)

6. Terdapat beberapa spot foto dengan view alam yang wajib untuk diabadikan oleh pengunjung

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoTinitah Alam(instagram.com/tinitah.alam)

7. Beragam makanan dan minuman ditawarkan dengan harga standar cafe seperti sop ayam, mangut, pisang goreng, wedang jahe, kopi hingga jus

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoMenu makanan di Tinitah Alam (instagram.com/tinitah.alam)

8. Untuk menambah kenyamanan pengunjung juga disediakan fasilitas seperti musala, tempat parkir, wi-fi, sewa sepeda listrik hingga ayunan

8 Potret Tinitah Alam, Spot Healing Sejuk di Kulon ProgoSepeda listrik di Tinitah Alam (instagram.com/tinitah.alam)

Tinitah Alam menjadi rekomendasi bagi kamu yang menyukai tempat makan konsep view alam. Selain makanan yang enak, suasana yang estetik, asri dan tenang sangat memanjakan mata. Kamu bisa ajak teman atau keluarga untuk menghabiskan waktu bersama di Tinitah Alam Kulon Progo.

Baca Juga: Tinitah Alam, Spot Healing dengan Lanskap Bukit Menoreh Kulon Progo  

Rakhma Fauzia Photo Community Writer Rakhma Fauzia

Mari bermanfaat

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Paulus Risang

Berita Terkini Lainnya