Valentine yang selalu disebut dengan hari kasih sayang selalu jadi momen yang ditunggu-tunggu bagi sebagian besar pasangan. Tak heran, pencarian promo akan meningkat jelang tanggal 14 Februari. Salah satunya adalah ingin merayakan valentine dengan dinner romantis di hotel.
Promo makan malam romantis di hotel Jogja menyediakan banyak pilihan. Ada makan di roof top sampai cafe hotel dengan table yang ditata menawan, berikut rekomendasinya!